3 CARA MENGHILANGKAN KANTUNG MATA / MATA PANDA SECARA ALAMI
Kantung Mata atau mata panda adalah kondisi dimata ada lingkaran kantung berwarna hitam dibawah mata disebabkan oleh berbagai faktor. Jika ...
http://caramembuatmu.blogspot.com/2016/09/3-cara-menghilangkan-kantung-mata-panda.html
Kantung Mata atau mata panda adalah kondisi dimata ada lingkaran kantung berwarna hitam dibawah mata disebabkan oleh berbagai faktor. Jika sekilas mendengar kata " Mata Panda" sekilas sangat lucu karena mengingatkan kita pada hewan yang lucu berasal dari negara china. Pemicu terjadinya kantung mata adalah seringnya begadang di malam hari. Bila anda sedang mengalami masalah kantung mata jangan khawatir, karena banyak cara alami mengatasinya. Anda tidak perlu mengeluarkan uang banyak, cukup dengan bahan-bahan alami yang sering anda temukan di dapur. Dengan bahan alami sangat direkomendasi untuk kita semua karena kandungan di dalamnya sangat aman dan tidak menimbulkan efek samping berbahaya. Sebelum membahas cara menghilangkan kantung mata sebaiknya anda juga mencegah timbulnya kantung mata karena menghindari timbul kantung mata lagi.
PENYEBAB KANTUNG MATA ATAU MATA PANDA
1. Kurang TidurSalah satu penyebab utama kantung mata adalah kurangnya tidur atau sering begadang. Setiap orang butuh waktu istirahat (tidur) kurang lebih 7 - 8 jam sehari jika kurang dari itu akan menimbulkan mata anda menjadi lelah serta otak disekitar mata menjadi mengendur, salah satunya timbulnya garis hitam di area sekitar mata ( kantung mata ). Jika anda ingin terhindar dari kantung mata atau mata panda harus memperhatikan baik-baik waktu tidur.
2. Paparan Sinar UV Matahari
Sinar matahari pagi sangat baik untuk kesehatan kulit dan tulang, tapi sinar pagi hari hanya berselang 4 jam saja, yaitu mulai pukul 6 pagi sampai 10 siang. Lewat dari jam 10 terdapat banyak efek negatif dari sinar matahari bagi kesehatan kulit kita. Namun tak hanya kulit saja, kesehatan mata anda bisa terganggu oleh sinar matahari.
3. Make Up
Bagi anda kaum hawa yang suka berdandan, anda harus perhatikan baik-baik. Penggunaan make up yang terlalu tebal dan berlebihan dapat memicu terjadinya kantung mata atau mata panda. Menjaga penampilan pada saat keluar rumah agar terlihat cantik memang sangat wajar, namun jangan abaikan juga masalah kesehatan, khususnya dibagaian wajah. Jadi atur baik-baik make up anda jika ingin terlihat cantik alami.
4. Penyakit
Pemicu terjadinya kantung mata adalah karena faktor penyakit seperti anemia dan ginjal, untuk itu jika anda memiliki kantung mata yang tidak hilang-hilang, anda pergi kedokter untuk melakukan pemeriksaan. Mungkin saja anda terkena diantara kedua penyakit tersebut, jika anda memiliki mata panda sebaiknya berhati-hatilah.
5. Faktor Keturunan
Coba anda berhatikan ayah dan ibu anda memiliki riwayat kantung mata ? jika iya, kemungkinan besar akan diwariskan kepada anda. Dengan itu anda tidak bisa bebas dengan masalah kantung mata, Tapi apa salahnya jika anda mencoba mengatasi kantung mata dengan bahan tradisional alami.
CARA MENGOBATI KANTUNG MATA SECARA ALAMI
1. Menggunakan es batuCara yang sangat mudah bisa anda praktekkan dirumah untuk mengatasi kantung mata. Dingin pada es batu mampu melembabkan mata dan mengurangi kantung mata.
Caranya :
- Ambillah sebongkah es batu, lalu anda pecahkan dengan palu atau pisau hingga menjadi potongan kecil-kecil, sakitar bola pingpong.
- Lalu anda bungkus potongan es batu dengan kain lap halus.
- Anda kompreskan pada kantung mata selama 5 menit agar mata anda menjadi rileks dan segar kembali.
- Lakukan perawatan dengan es batu secara rutin sampai kantung mata anda hilang.
Jika anda sudah selesai menggunakan teh clup sebaiknya jangan dibuang karena bisa digunakan untuk menghilangkan kantung mata.
Caranya sangat mudah :
- Anda ambil teh clup bekas, secukupnya.
- Kompreskan menggunakan teh clup bekas di area bagian kantung mata.
- Agar lebih efektif lakukan selama 10 menit smapi kantung mata terlihat samair-samar.
3. Menghilangkan kantung mata dengan mentimun
Mentimun biasanya digunakan untuk pelengkap makanan seperti lalapan. Tapi bisa anda gunakan untu mengatsi kantung mata anda.
Caranya :
- Ambil menimun lalu anda potong-potong menjadi beberapa bagian.
- Ambil 2 iris potongan mentimun tadi lalu tempelkan pada kedua mata anda
- Dinginya mentimun akan membuat mata ada lembab dan garis hitam pada mata akan hilang.
- Lakukan dengan rutin.
Itulah Cara menghilangkan kantung mata atau mata panda secara alami ampuh dan cepat . Tpis buat anda agar terhindar dari kantung mata ( mata panda ) tidur yang cukup 7 -8 jam sehari, perbanyak mengkonsumsi sayuran dan buah-buahan agar nutrisi tubuh terjada dan kurang konsumsi fast-food terlalu sering karena makanan siap saji seperti sosis, mi istan, nugget dapat menyebabkan kantung mata ( mata panda ).