17 CONTOH DESAIN DAPUR MINIMALIS, MODERN TERBAIK LENGKAP




Sedang mencari contoh desain dapur minimalis, sederhana, modern, & mewah untuk inspirasi pembangunan dapur anda ? Kali ini blog caramembuatmu akan memberikan sedikit referensi bagi anda yang sedang ingin membangun dapur. Dapur merupakan bagian penting pada sebuah rumah & tempat usaha untuk memasak makanan, tetapi kali ini difokuskan pada rumah saja. Dapur yang bersih memberikan efek nyaman dan tenang di rumah.

Dalam dunia desain dapur, bisa dibedakan menjadi 2 jenis dapur, yakni dapur basah dan dapur kering. Dapur basah adalah istilah bagian dapur yang digunakan untuk memasak dengan perlengkapan yang meliputi kompor, lemari kabinet untuk menyimpan makanan, tempat cuci piring, hingga kulkas dan lain sebagainya. Hal penting yang harus diperhatikan dalam Dapur basah ini adalah pembuangan air dan ventilasi udara. Jenis dapur yang kedua adalah dapur kering, dapur kering berfungsi untuk menyiapkan makanan makanan yang praktis seperti roti untuk sarapan pagi furniture biasanya berupa meja kursi, kitchen set, meja bar, dll. Untuk keluarga modern dapur kering biasa dimanfaatkan untuk berkumpul sambil minum teh atau menyantap makanan kecil.

KITCHEN SET DALAM DESAIN DAPUR


Kitchen set merupakan furniture atau equipment yang dipasang di dapur seperti lemari cabinet, meja, kursi dan sebagainya. Pemilihan kitchen set juga harus disesuaikan dengan lebar dapur dan penggunaan tempatnya seomptimal mungkin. Untuk lemari cabinet atas digunakan untuk menyimpan berbagai peralatan makan, sedangkan untuk lemari cabinet bagian bawah bisa digunakan untuk menyimpan peralatan masak seperti panci, penggorengan, dll.

Pilihlah jenis material kitchen set yang mudah dibersihkan, selain itu gunakanlah material yang kuat dalam pembuatan table top, misal dari granit atau keramik.

CONTOH CONTOH DESAIN DAPUR


Sebagai inspirasi pembuatan dapur idaman, berikut ini adalah contoh contoh dapur, baik dapur minimalis, dapur sederhana, dan dapur mewah modern.

















Itulah 17 contoh desain dapur minimalis hingga mewah yang bisa anda jadikan inspirasi dapur idaman anda. Semakin mewah dapur tentunya proses juga membutuhkan perwatan yang lebih khususnya perawatan kebersihan dapur.

Lihat juga : Cara membuat taman & Contoh Taman


Related

Desain 4471966085569220565
item