CARA AMPUH MENGHILANGKAN BAU KETIAK SECARA ALAMI

Cara Menghilangkan Bau Ketiak Secara Alami dan permanen bisa anda lakukan dengan sendiri dirumah asal kita harus telaten dan mau sedikit be...




Cara Menghilangkan Bau Ketiak Secara Alami dan permanen bisa anda lakukan dengan sendiri dirumah asal kita harus telaten dan mau sedikit bersabar. Bau ketiak sangat erat dengan bau badan dan umumnya menjadi masalah yang cukup besar bagi siapa saja yang menggalaminya. Mungkin selama ini bnyak orang yang menggunakan parfum untuk menghilangkan bau badan. Meskipun cukup ampuh namun entunya cara tersebut bukan merupakan cara permanen. Bau Ketiak bisa dialami siapa saja, terutama pada orang yang sering berkeringat. Perlu anda ketahui bau badan biasanya disebabkan oleh beberapa faktor yakni faktor genetik, keringat, mengkonsumsi makanan tertentu dan masih banyak lagi. Nah bagi anda yang ingin tetap wangi bau ketiaknya ada beberapa tips buwat anda sebagai berikut.




Cara Menghilangkan Bau Ketiak Secara Alami 

1. Menggunakan Daun Sirih
=> Daun sirih sudah terkenal sejak nenek moyang kita akan kegunaanya sebagai penghilang bau badan, baik untuk bagian intim wanita maupun untuk mengatasi bau badan. Cara menggunakan daun sirih sangatlah mudah yaitu, ambil 30 daun sirih segar, cuci bersih kemudian rebus menggunakan air secukupnya. Rebus sampai menguap dan mendidih. Setelah itu campurkan air rebusan dengan air dingin dan anda gunakan untuk mandi. Cara itu bisa mengatasi bau ketiak dari luar.

2. Menggunakan Jeruk Nipis dan Kapur Sirih
 => Keduanya ternyata sangat ampuh untuk menghilangkan bau ketiak. Caranya cukup mudah : Anda cukup mengambil perasan jeruk nipis, kemudian tambahkan kapur sirih dan anda gosokkan campuran tersebut pada bagian ketiak.

3. Mengkonsumsi Daun Kemangi
 => Anda dapat memanfaatkan daun kemangi untuk mengobati bau ketiak dari dalam. Caranya Sesering mungkin mengkonsumsi daun kemangai setiap anda makan.

4. Menggunakan Cengkeh
 => Caranya mudah yaitu, anda merendam cengkeh dengan air dan tunggu sampai mengembang. Tambahkan gula dan tunggu beberapa jam kemudian anda dapat mengkonsumsinya.

Untuk hasil yang memuaskan cobalah untuk menerapkan salah satu Cara Menghilangkan Bau Ketiak Secara Alami di atas secara rutin. Dengan cara alami di atas anda tidak perlu lagi memakai parfum setiap waktu, selai mudah cra tersebut tidak memberikan efek samping yang berbahaya bagi tubuh kita. Selamat mencoba cari di atas.


Related

Perawatan Tubuh 7221596779070137736
item