CARA MEMBUAT LEM KARET UNTUK MEREKATKAN KARET




Ada cara paling mudah untuk membuat lem perekat karet. Lem karet tersebut nantinya akan dibuat untuk merekatkan bahan bahan yang terbuat dari karet, meliputi ban, perahu karet, pelampung, dan berbagai jenis bahan lain yang terbuat dari karet.


Bahan bahan yang dibutuhkan untuk membuat lem perekat karet ini juga tidak sulit untuk dijumpai. Bagi anda yang ingin membuat lem perekat karet, berikut ini adalah bahan bahan yang harus dipersiapkan.

BAHAN LEM


Mastic vernis 35 gram
Crepe rubber 200 gram
Bensin 1000 cc
Kaleng kecil yang bersih.

CARA MEMBUAT LEM


1. Bensin dan crepe rubber dimasukkan ke dalam kaleng yang bersih kemudian ditutup dengan rapat lalu dibiarkan beberapa waktu agar crepe rubber meleleh dan hancur menyerupai bubur.
2. Selanjutnya masukkan mastic vernis ke larutan tersebut kemudian diaduk sampai rata
3. Jika larutan tersebut sudah merata cepatlah tutup kaleng rapat-rapat.

Itulah cara membuat lem karet untuk merekatkan bahan bahan yang terbuat dari karet. Pada saat penyimpanan tutuplah kaleng tempat menyimpan lem dengan rapat agar lem tidak menguap atau mengering.


Related

Rumah Tangga 695546232683298568
item